Rangkaian Pemancar Broadcast
Osilator yang akan kita bicarakan ini adalah dari Rangkaian Pemancar Broadcast. Pemancar ini mengirimkan atau memancarkan sinyal, misalnya pembicaraan kita yang dapat ditangkap kembali oleh penerima broadcast yang terdekat. Sinyal audio (AF) yaitu getaran yang berfrekuensi antara 15 sampai 20 Kc/s. Di atas 20 Kc/s dinamakan getaran radio atau RF. Osilator membangkitkan sinyal RF yang … Read more